Tentu kalian pernah mendengar istilah Otaku maupun Wibu, beberapa orang keliru mengenai kedua istilah ini. Ada yang menyebutkan Otaku adalah/sama dengan Wibu dan Wibu adalah/sama dengan Otaku. Julukan Otaku dan Wibu biasanya dilontarkan orang kepada seseorang yang menggemari Anime, Manga ataupun yang berbau jejepangan.
Namun faktanya Otaku maupun Wibu memiliki beberapa perbedaan dan Juga persamaan, lantas apa sajakah perbedaan antara Otaku dan Wibu? Berikut ulasannya.